Banana cupcake

Friday, March 12, 2010

Sejak zahwa terdiaknosa oleh dokternya alergi akan buah pisang , ( sebetulnya boleh asal tidak lebih 1 biji sehari ) , jadi sedikit tidak tertarik membeli pisang jika belanja. Padahal putri sy itu sekali makan bisa 2 buah pisang , langsung habis. Hari itu ada 2 pisang tersisa, sayang kalo di buang . Btw di doha pisang utk di makan jenisnya sama , jenis pisang cavendish yg menurut sy mirip2 pisang ambon rasanya hmmm sudah lama tidak merasakan pisang ambon .

Cupcake pisang yg di ganti unsalted butternya dengan wisman salted butter ini hasilnya agak sink di tengah . Ingin mencoba rasanya wisman butter :), yg kalo dulu jaman masih sekolah sepertinya terdengar mewah dan kesohor. Butter yg di import lewat ipar sy ini :D, ,memang memberi rasa yg berbeda, tp kenapa cupcake jadi sink :), ato mungkin karena pisangnya hanya di potong besar dan langsung di mix tidak seperti yg resep tulis.....confusing .
Tetapi tekstur cupcake ini moist dan soft, so forget about the sink :D



banana cupcake

Reseb by Fergal Connoly on 500 Cup Cakes

Ingredients :

1 cup ( 2 stick ) sweet butter, softened ( suhu ruang )
1 cup superfine sugar
2 cups self raising flour
4 eggs
1/4 tsp nutmeg
1 cup ( about 2 large ) mashed ripe bananas

Frosting:
1 cup cream cheese
1 1/2 cups confectioners sugar, sifted
1 tbsp lemon juice
1 tsp extract vanila
1 bananam thynly sliced
( Karena hasil tidak memuaskan , enggan mem frosting cup cakenya .Padahal banyak ide yg bla..bla.. utk menghias cup cake ini spy cantik hihihi )

Directions :

* Combine the butter, sugar, flour, eggs, and nutmeg un a large bowl. Beat with wn electric mixer until smooth about 2 to 3 minutes.

* Campur butter , gula, tepung , telur dan pala bubuk dalam satu wadah, dengan menggunakan mixer aduk sampai lembut.

* Stir in the mashed bananas until well combined

* Masukkan pisang yg sudah di lembutkan aduk rata.

* Spoon the batter into the cups

* Tuang adonanan ke dalam cetakan

* Bake for 20 minutes with 350' F ( 175' C ).

* Panggang dlm oven kurleb 20 menit, suhu 170'C

* Remove pans from the oven and cool for 5 minutes, and then remove the cup cake and cool on a rack

* keluarkan dr oven dan dinginkan kira2 5 menit .

Frosting:

* Slowly beat the cream cheese with an electrical mixer until soft and smooth.

* Mix cream cheese dengan kecepatan rendah.

* Add the confectioners sugar, lemon juice, vanilla. Beat briskly until sooth and well combined.
Swirl the frosting onto the cooled cupcakes.

* Tambahkan gula halus, lemon juice and vanilla, aduk dengan kecepatan sedang sampai lembut dan tercampur rata. Hias cupcake dengan frosting.

Note : Dear Rowena, the purple colors is yours :)

You Might Also Like

0 comments